Kumpulan materi dan bahan pembinaan yang digunakan dalam berbagai kegiatan statistik sektoral di Kabupaten Sumbawa. Materi ini mencakup panduan, modul, dan dokumen pendukung yang dapat dimanfaatkan sebagai referensi bagi instansi, perangkat daerah, maupun pihak terkait dalam penyelenggaraan dan pengelolaan data.
